Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania

Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania - Hallo sahabat MANCINGTRUS, Ini adalah sebuah blog directory yang bersumber dari feed blog maupun situs yang membahas tentang dunia Mancing atau hobi mancing (mancing mania).Kali ini kami akan sharing tentang Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania, silahkan dibaca artikelnya dibawah ini.

Penyanyi : Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania
Judul lagu : Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania

lihat juga


Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania

Clarias batrachus memiliki kepala yang datar dan badan memanjang yang mengecil ke arah ekor. Memiliki empat pasang sungut atau kumis yang terletak di sekitar mulut. Gigi villiform yang terletak di patch pada rahang dan langit-langit. Memiliki mata yang kecil, sirip punggung yang panjang dengan luas dua pertiga dari panjang tubuh. Umumnya memiliki warna coklat gelap atau ungu hijau kehitaman pada bagian atas dan putih di bagian bawah tubuh.

Ikan jenis Clarias batrachus termasuk jenis ikan yang tidak boleh diimpor dari luar negeri Menurut Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor PER.17/MEN/2009 tentang Larangan Pemasukan Beberapa Jenis Ikan Berbahaya dari Luar Negeri ke Dalam Wilayah Negara Republik Indonesia, dan dari Global Invasive Species Database,ISSG (The Invasive Species Specialist Group).

Nama Ilmiah : Clarias batrachus
Nama Umum : walking catfish
Taksonomi
Kingdom : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Actinopterygii
Ordo : Siluriformes
Famili : Clariidae
Genus : Clarias
Deskripsi Umum


Habitat/Ekologi Clarias batrachus
Walking catfish atau ikan lele dapat ditemukan di berbagai habitat seperti sungai, rawa, kolam, selokan, air genagan banjir, dan sawah, tetapi mereka paling sering ditemui di air tergenang, berlumpur atau rawa dengan kekeruhan yang tinggi. Hidup pada perairan tropis dan dapat mentolerir salinitas hingga 18 ppt.

Penyebaran Daerah Asli Clarias batrachus
Asia, Bangladesh, Kamboja, India, Indonesia, Laos, Malaysia, Myanmar, Nepal, Pakistan, Singapore, Thailand, Vietnam.


Penyebaran Daerah Asing Clarias batrachus
Cina, Guam, Hong Kong, Indonesia, Jepang, PapuaNugini, Pilipina, Sri Lanka, Taiwan, Thailand, Inggris Raya (UK), Amerika Serikat (AS).

Dampak Clarias batrachus
Clarias batrachus merupakan ikan predator rakus, memakan jenis ikan lain dan juga amphibi. Di Filipina, ikan ini mendominasi habitat asli dari ikan lele endemik disana. Di Florida, Clarias batrachus ini menyerang berbagai jenis ikan dan amphibi endemik disana sehingga berdampak pada penurunan populasinya.
Sepandai - pandainya tupai melompat sesekali jatuh juga, Sepandai - pandainya seseorang sekali waktu ada salahnya pula
Semoga Bermanfaat


Demikianlah Artikel tentang Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania

,dan sekian dulu kita bahas Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania,semoga bermanfaat.

Anda sedang membaca artikel Hobi Mancing-Larangan Impor Ikan Clarias batrachus -Mancing Mania dan artikel ini url permalinknya adalah https://mancingtrus.blogspot.com/2014/12/hobi-mancing-larangan-impor-ikan_12.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.